Apa sih yang Ibu pikirkan ketika mendengar nama Italia? Kota eksotis dengan makanannya yang lezat? Atau wanita cantik dengan pakaiannya yang modis? Italia juga identik dengan kota yang romantis, tak heran jika banyak pasangan muda yang berbulan madu disana. Selain itu, Italia juga dikenal memiliki nama yang cantik dan merdu ketika didengar. Banyak orang tua yang kemudian tertarik untuk memberikan nama bayi Italia untuk anak mereka.
Baca Juga: Recommended! Nama Bayi Perempuan Sansekerta Keren & Bermakna
Dalam adat istiadat Italia, orang tua Italia akan memberikan nama anak sesuai dengan nama ayah dan ibunya. Jika anak laki-laki pertama lahir, maka akan diberikan nama dari pihak ayah. Sedangkan jika anak perempuan terlebih dahulu yang lahir, maka akan diberikan nama dari pihak ibu. Terkadang, orang tua Italia juga akan memberikan nama yang religius dan suci untuk anak mereka.
Nama Italia juga cenderung berulang karena budaya Italia yang sangat kuat. Jika Ibu tertarik untuk memberikan nama bayi Italia untuk si kecil, berikut bocorannya. Simak ya, Bu!
Baca Juga: Lucu & Bagus! Ini Dia Nama-Nama Bayi Perempuan Korea Modern
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf A
- Alice artinya sejati dan ramah
- Aurora artinya Dewi Romawi yang lahir di fajar indah
- Angelica artinya Malaikat
- Amadea artinya Kesayangan Tuhan
- Alessia artinya Pejuang sejati
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf B
- Beatrice artinya Pembawa kebahagiaan untuk orang lain
- Bellezza artinya Cantik
- Belladonna artinya Anggun dan indah dipandang
- Bianca artinya Putih bersinar
- Bivatigirni –artinya Wanita yang jujur
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf C
- Chiara artinya Cahaya yang jernih
- Caterina artinya Murni
- Carina artinya Anak perempuan mungil
- Canta artinya Lagu yang indah
- Carla artinya Jernih, terang
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf D
- Dahna artinya Wanita terhormat
- Domenica artinya Sosok yang dekat dengan Tuhan
- Donna artinya Puteri
- Domani artinya Orang yang terencana
- Donita artinya Perkasa
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf E
- Editta artinya Ciptaan Tuhan yang kaya
- Eidita artinya Orang yang makmur dan bertanggung jawab
- Ermelinda artinya Pribadi yang lembut
- Eleua artinya Perempuan cerdas
- Elara artinya Sosok yang selalu ceria dan bahagia
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf F
- Flavia artinya Perempuan berambut keemasan
- Francesca artinya Wanita yang mandiri dan percaya diri
- Fernanda artinya Petualang sejati
- Fiorella artinya Bunga mungil
- Feliciana artinya Perempuan yang dikelilingi keberuntungan
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf G
- Gabriella artinya Manusia kuat utusan Tuhan
- Greta artinya Orang yang senang bekerja sama
- Gioia artinya Kebahagiaan yang murni
- Gia artinya Hadiah terindah dari Tuhan
- Giuliana artinya Awet muda
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf H
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf H.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf I
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf I.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf J
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf J.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf K
- Kricia artinya Kaya dan makmur di masa mendatang
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf L
- Leonore artinya Terang seperti matahari
- Leontine artinya Sosok yang tangguh
- Liboria artinya Penyuka kebebasan
- Lucette artinya Diterangi cahaya
- Lucrezia artinya Makmur
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf M
- Madonna artinya Wanita terhormat
- Mairabella Yang paling cantik
- Marilena artinya Bintang dari laut yang indah
- Marseille artinya Wanita yang cantik dan manis
- Mataya artinya Hadiah yang dikirim Tuhan
- Miabella artinya Tangguh seperti elang
- Miuccia artinya Anak harapan orangtua
- Michele artinya Pembawa pesan Tuhan
- Mirele artinya Orang yang dikagumi
- Neve artinya Es yang turun dari langit
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf N
- Nicholina artinya Sang pemenang
- Norah artinya Sosok terhormat
- Nunzia artinya Kabar bagus
- Noemi artinya Menyenangkan, anak yang spesial
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf O
- Oria artinya Orang yang rendah hati
- Orsola artinya Anak perempuan termuda
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf P
- Paetta artinya Orang yang suka berbagi
- Palmiera artinya Tempat yang mulia
- Pamina artinya Madu yang manis
- Paolina artinya Sosok mungil yang penuh semangat
- Patrizia artinya Orang berkarakter positif
- Phia artinya Orang yang kreatif dan mandiri
- Pippa artinya Pencinta kuda
- Placida artinya Wanita dengan kepribadian tenang
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf Q
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf Q.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf R
- Rafaele artinya Disembuhkan Tuhan
- Riccarda artinya Perempuan yang terlahir kuat dan tangguh
- Rosabelle artinya Bunga mawar yang cantik
- Rosaelia artinya Bunga indah dari Tuhan
- Rosaria artinya Dewi mawar
- Rosene artinya Perempuan yang selalu terlihat cerah
- Rossana artinya Pembawa cahaya yang terang
- Rufina artinya Perempuan berambut merah
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf S
- Sofia artinya Orang yang selalu bahagia dan bijaksana
- Sara artinya Puteri
- Silvia artinya Wanita yang menggemari kayu
- Salvatrice artinya Penolong di saat kesulitan
- Serena artinya Anak perempuan berkepribadian tenang dan tenteram
- Serafina artinya Orang yang penuh semangat
- Santa artinya Orang yang suci
- Scirocco artinya Angin yang hangat
- Selmira artinya Yang paling cerdas
- Samanta artinya Doa yang didengar Tuhan
- Sancia artinya Anak perempuan yang dekat dengan Tuhan
- Selini artinya Bulan
- Silvestra artinya Perempuan yang menyenangi hutan
- Simona artinya Pendengar yang baik
- Sorella artinya Saudara perempuan
- Speranza artinya Pembawa harapan
- Stellabella artinya Bintang terindah di langit
- Stellina artinya Bintang yang paling bersinar
Bila Ibu sedang mencari rekomendasi nama bayi perempuan Katolik, cek beberapa inspirasinya di sini ya: 182 Nama Baptis Katolik Perempuan dan Artinya.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf T
- Toltse artinya Manis
- Trota artinya Perempuan mandiri
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf U
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf U.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf V
- Valentina artinya Perempuan yang sehat dan kuat
- Veronica artinya Perempuan dengan karakter sejati
- Viola artinya Ungu
- Vittoria artinya Kemenangan
- Vedetta artinya Penjaga
- Venette artinya Perempuan dari Venice
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf W
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf W.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf X
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf X.
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf Y
- Ysabelle artinya Perempuan yang disucikan Tuhan
Nama Bayi Italia Perempuan Berawalan Huruf Z
Tidak ada nama bayi Italia perempuan berawalan huruf Z.
Itulah deretan nama bayi Italia perempuan yang dapat Ibu contek untuk nama si kecil. Pilih nama yang paling cantik dengan makna yang baik ya Bu. Agar nanti kelak si kecil tumbuh menjadi anak yang baik sesuai dengan yang dicita-citakan serta diharapkan melalui pemberian nama.
Mau tahu juga rekomendasi nama bayi perempuan dalam bahasa Sansekerta? Yuk, cari inspirasinya di sini: Nama Bayi Perempuan dalam Bahasa Sansekerta A-Z.
Jadi, nama mana yang menjadi favorit Ibu untuk si kecil?